Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs Wanita

Hal yang sangat langka di dunia ini ialah mendengar dan memahami apa yang kita dengar.
-Anastas-

Kebanyakan perubahan yang dialami orang adalah kemujuran. tetapi kemujuran itu terjadi pada orang yang berada di luar dengan jaring yang besar dan bukan pada orang yang duduk di dalam rumah yang tertutup dan bermimpi.
-Barbara Sher-

Wanita sering merasa bahwa mereka tidak akan dianggap serius bila mereka melucu. Tetapi itu tidak benar. Memperlihatkan rasa humor justru mengungkapkan pribadi yang dapat dipercaya, percaya diri dan terbuka. Suatu sentuhan profesional yang penting.
-Barbara Mackoff, PhD-

God knows everything, He cares about everything, He can manage everything, and He loves us.What more could we ask?
-Hannah Whitall Smith-

No one has ever become poor by giving.
-Anne Frank-

If God has called you, do not spend time looking over your shoulder to see who is following you.
-Corrie ten Boom-

Cinta jangan dicari, berikan cinta kepada siapa saja dan cinta akan mencari-cari Anda.
-Beth Black-

Dan aku juga mendapati bahwa sesuatu yang kita peroleh tanpa perjuangan atau pengorbanan, nilainya kurang berarti.
-Barbara Taylor Bradford-

Time is nothing to God - nothing in its speeding, nothing in tis balting - He is the God that inhabieth eternity.
-Lilias Trotter-

Seorang arkeolog merupakan suami yang baik yang bisa diperoleh wanita, makin tua si istri, makin besar minat si suami terhadapnya.
-Agatha Christie-

Anda mungkin berpikir presiden benar-benar berkuasa, padahal tidak.Dia membutuhkan banyak petunjuk dari Tuhan.
-Barbara Bush-

"Kehendak Anda Mengandung Kuasa Yang Begitu Besar, Sehingga Anda Bisa Menjalani Kekekalan Tergantung Pilihan Anda!"

The world is round and the place which may seem like the end may also be the beginning.
-Ivy Baker Priest-

Sekali waktu, lupakan semua rutinitas, lalu bersenang-senanglah bersama sahabat terbaikmu, diri sendiri.
-Audrey Giorgi-

Bila kau menginginkan pelangi, maka kau harus bersabar menunggu hujan berhenti.
-Dolly Parton-

Merasa takut bukan masalah besar. Yang jadi masalah ialah bila anda tidak berusaha mengatasinya.
-Angelica-

God called me, and God knows best when a life should be spent.
-Ida Scudder-

Apabila anda tidak percaya pada diri sendiri, jangan salahkan orang lain yang tidak mempercayai anda.
-Brendan Francis-

Each day's duties were done as every day brought them, and the rest was left with God.
-Mary Slessor-

Winning has always meant much to me, but winning friends has meant the most.
-Babe Didrikson Zaharias-

Cara terbaik untuk keluar dari suatu persoalan adalah memecahkannya.
-Brendan Francis-

You can give without loving. But you cannot love without giving.
-Amy Carmichael-

Ketika kita belajar untuk bersandar di hadirat Allah, maka segala kekhawatiran yang mengganggu kita hari ini akan segera berlalu.
-Amy Carmichael-

We can do no great things; only small things with great love.
-Mother Teresa-

It is better to understand a little than to misunderstand a lot.
-Anatole France-

Artikel

Apa yang Dimaksud Paulus dengan Aku Tidak Mengijinkan Perempuan Mengajar

Dalam episode TGC Q&A ini, Tim Keller dan Don Carson menjawab pertanyaan, "Apa maksud Paulus dengan 'Aku tidak mengizinkan perempuan mengajar'?" Mereka membahas:

  • Apa yang sebenarnya dilarang oleh Paulus (0:29)
  • Perdebatan tentang apakah dia melarang satu hal atau dua hal (2:21)
  • Ketidaktahuan yang sangat luas -- tidak dapat diketahui (3:43)
  • Nasihat lintas budaya (4:15)

Transkrip